Filateli adalah bagian dari pramuka

Filateli adalah bagian dari pramuka
Dok. foto koleksi pribadi kak Bambang Pamungkas 


Hoby filateli ada kaitannya dengan penempuhan "Syarat Kecakapan Khusus" bagi pramuka jika ingin mendapatkan Tanda Kecakapan Khusus Filateli.

Beberapa tahun yang lalu ketika masih anggota dewan kerja cabang sleman di periode tahun 2009 - 2015 menggalakan kembali hoby tersebut untuk pramuka dengan bekerjasaman dengan anggota PFI ( Perkumpulan Filateli Indonesia ), bahkan sampai saat ini masih terjalin hubungan yang bagus dan masih berkegiatan rutin.

arsip dokumentasi dapat dilihat di : jogjanews.com ; kabarindo.com


Post a Comment

أحدث أقدم
close
tunasmandiricorp